Skip to main content

Featured

[ID] Jejak Kasih Santa Maria Tak Bernoda di Gereja Santa Maria Imakulata

Jejak Misi OMI di Jakarta Barat Dalam tulisan sebelumnya, saya sempat berbagi tentang Gua Maria Imakulata di Paroki Jalan Malang, yang memiliki pelindung yang sama dengan lingkungan saya. Kali ini, benang merah itu berlanjut dengan mengunjungi sebuah gereja lain yang juga berada di bawah perlindungan Santa Maria Tak Bernoda. Gereja Santa Maria Imakulata yang terletak di kawasan perumahan Citra Garden 3, Jakarta Barat, menjadi pusat kehidupan Paroki Kalideres. Sebelum akhirnya berdiri sebagai paroki mandiri, gereja ini dahulu merupakan bagian dari Paroki Cengkareng yang lebih dulu hadir di wilayah Jakarta Barat. Di tengah hiruk pikuk kehidupan di kawasan pemukiman Citra Garden, Gereja Santa Maria Imakulata hadir sebagai pusat ibadah dan komunitas yang penting bagi umat Katolik di Jakarta Barat. Sejarah Paroki Kalideres sendiri sangat erat kaitannya dengan karya Kongregasi Oblat Maria Imakulata (OMI) yang hingga kini berkarya di paroki ini. Kongregasi yang dalam bahasa Latin dikenal ...

Contact

Thanks for visiting Sparkographics! I’d love to hear from you.

If you have feedback, questions, or would like to connect, feel free to reach out via Instagram DM:

📷 Instagram: @sparkographics

You can also leave a comment on any blog post—I'll do my best to reply there.

You can reach me directly using the form below — your message goes straight to me, and your email stays private.

Thanks for your support!

Comments

Popular Posts